Lomba ini bertujuan untuk menguji kemampuan mahasiswa untuk
mengolah data geofisika dengan baik sehingga dapat diinterpretasi, serta
kemampuan analisis setiap peserta student competition IUGC mengenai
masalah-masalah yang umum dalam eksplorasi geofisika. Salah satu cabang
kompetisi ini akan terlaksana pada tanggal 5
Febuari 2013 untuk proses kompetisi, sementara untuk presentasi akhir dari
lomba ini akan dilaksanakan pada tanggal 7
Febuari 2013 di Auditorium CC Timur,
Institut Teknologi Bandung. Lomba
ini akan dibagi menjadi 3 sub-topik, yakni seismologi,
geothermal, dan seismik. Peserta akan terdiri atas 11 Universitas keilmuan Geofisika/Teknik
Geofisika di seluruh Indonesia.
Downloads